Monitoring dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Kalurahan

Rintan A, 29 Oktober 2024 14:19:35 WIB

NGESTIREJO (SIDA Samekta). Tim Monev DPMKP2KB Kabupaten Gunungkidul, melaksanakan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Reformasi Kalurahan terhadap self assesment implementasi reformasi birokrasi Kalurahan di Kalurahan Ngestirejo. Acara ini dilaksanakan pada hari Selasa, 29 Oktober 2024 bertempat di Balai Klaurahan Ngestirejo. Acara ini dihadiri Kepala Seksi (Kasi) dan Kepala Urusan (Kaur). Acara dimulai pukul 13.00 WIB.

Artikel Terkini

  • Aksi Sosial Donor Darah Pemerintah Kalurahan Ngestirejo

    24 Februari 2023 13:14:51 WIB Rintan A
    Aksi Sosial Donor Darah Pemerintah Kalurahan Ngestirejo
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Mari turut berpartisipasi dalam kegiatan sosial donor darah dari Pemerintah Kalurahan Ngestirejo. Kegiatan Donor Darah ini akan bekerjasama dengan PMI Kabupten Gunungkidul.... ..selengkapnya

  • Penyerahan Akta Kematian Bapak Wasimin

    22 Februari 2023 13:09:07 WIB Rintan A
    Penyerahan Akta Kematian Bapak Wasimin
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Berita duka datang dari salah satu warga yang beralamatkan di Padukuhan Walikangin, Kalurahan Ngestirejo, Kapanewon Tanjungsari. Bapak Wasimin, telah meninggal dunia pada hari Rabu sekitar pukul 01.00, tanggal 22 Februari 2023. Dengan dibantu oleh Dukuh Walikangin, Bapak D... ..selengkapnya

  • Peyuluhan Aksi Dampak Premanisme dan Vandalisme dari SatpolPP Kabupaten Gunungkidul

    22 Februari 2023 12:51:22 WIB Rintan A
    Peyuluhan Aksi Dampak Premanisme dan Vandalisme dari SatpolPP Kabupaten Gunungkidul
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Penyuluhan dampak aksi premanisme dan vandalisme oleh satuan polisi pamong praja kabupaten Gunungkidul dilaksanakan pada hari ini Rabu, 22 Februari 2023 di balai kalurahan Ngestirejo kapanewon Tanjungsari. Acara ini dihadiri oleh pamong kelurahan, tokoh masyarakat, Linmas ... ..selengkapnya

  • Koordinasi Program Desa Pangan Aman Bersama BBPOM di Yogyakarta

    09 Februari 2023 13:03:20 WIB Rintan A
    Koordinasi Program Desa Pangan Aman Bersama BBPOM di Yogyakarta
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Program Nasional Desa Pangan Aman (Paman) adalah salah satu upaya Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dalam meningkatan kemandirian masyarakat dalam menjamin pemenuhan kebutuhan pangan yang aman serta mendukung gerakan pemerintah dalam pencegahan Stunting. Pada hari ini... ..selengkapnya

  • LPJ Realisasi APBKal Tahun 2022 Kalurahan Ngestirejo

    09 Februari 2023 10:48:36 WIB Rintan A
    LPJ Realisasi APBKal Tahun 2022 Kalurahan Ngestirejo
    NGESTIREJO ( SIDA Samekta ). Sebagai salah satu bentuk Transparansi Publik pengelolaan Dana Desa, Pemerintah Desa Ngestirejo berupaya menyosialisasikan Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ)  APBKal Ngestirejo Tahun 2022. Hal tersebut tertuang dalam Peraturan Kalurahan Ngestirejo Nomor 1 Tahun 2023 ... ..selengkapnya

  • Pengajian Lintas Instansi Kapanewon Tanjungsari

    01 Februari 2023 14:16:48 WIB Danamin
    Pengajian Lintas Instansi Kapanewon Tanjungsari
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Rabu, 01 Februari 2023 telah dilaksanakan pengajian Lintas Instansi Kapanewon Tanjungsari . Pada kesempatan kali ini Pemerintah Kalurahan Kemiri mendapat kesempatan menjadi penyelenggara pengajian Lintas Instansi putaran kedua di Tahun 2023. Peserta yang hadir sekitar... ..selengkapnya

  • Penyerahan Akta Kematian Mbah Sumiyem Melalui GPS

    30 Januari 2023 13:49:30 WIB Rintan A
    Penyerahan Akta Kematian Mbah Sumiyem Melalui GPS
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Pemerintah Kalurahan Ngestirejo, yang diwakili oleh Jagabaya Ngestirejo, Senin 30 Januari 2023 menyerahkan Akta Kematian kepada keluarga ahli waris di rumah duka Almarhumah Mbah Sumiyem. Almarhumah Mbah Sumiyem merupakan warga Padukuhan Kerjo, Kalurahan Ngetirejo yang meni... ..selengkapnya

  • Apel Senin Pagi Kalurahan Ngestirejo

    30 Januari 2023 09:19:52 WIB Rintan A
    Apel Senin Pagi Kalurahan Ngestirejo
    NGESTIREJO (SIDA Samekta). Sesuai dengan Surat Edaran Bupati Gunungkidul Pamong Kalurahan Ngestirejo melaksanakan kegiatan apel setiap hari Senin pagi. Apel pagi ini Senin, 30 Januari 2023 Lurah Ngestirejo, Bapak Wahyu suhendri bertindak sebagai Pembina Apel. Apel pagi ini dihadiri oleh 20 pamo... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung