Rapat Koordinasi Tertib Adminduk dan Pelayanan UPSP

Official team, 10 Maret 2025 14:56:55 WIB

NGESTIREJO (SIDA Samekta). Dalam rangka tertib administrasi kalurahan khususnya administrasi kependudukan (adminduk), Pamong Kalurahan Ngestirejo melakukan rapat koordinasi tentang tertib adminduk dan pelayanan UPSP. Rapat ini juga membahas mengenai kegiatan lomba Adminduk dan Pelayanan UPSP yang diselenggarakan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatanan Sipil Tahun 2025. Pada kesempatan ini Kalurahan Ngestirejo atas perintah dari Panewu Tanjungsari mewakili kalurahan di Kapanewon Tanjungsari untuk mengikuti lomba Tertib Adminduk dan Pelayanan UPSP.

Artikel Terkini

  • Kirab Budaya Rasulan Padukuhan Gatak I, Gatak II, dan Kerjo Berlangsung Meriah

    01 Juli 2019 19:19:51 WIB mimin ngesti
    Kirab Budaya Rasulan Padukuhan Gatak I, Gatak II, dan Kerjo Berlangsung Meriah
    Ngestirejo(SIDA). Senin, 1 Juli 2019 Padukuhan Gatak I,  Gatak II, dan Kerjo Desa Ngestirejo, Kacamatan Tanjungsari melaksanakan kegiatan budaya Bersih Dusun. Untuk tahun ini sebagai tuan rumah adalah Padukuhan Gatak II. Selama tiga tahun terakhir pelaksanaan Bersih Dusun di tiga Padukuhan ters... ..selengkapnya

  • Syawalan Pemerintah Desa Ngestirejo 1440 H

    24 Juni 2019 12:58:28 WIB mimin ngesti
    Syawalan Pemerintah Desa Ngestirejo 1440 H
    Ngestirejo(SIDA). Senin, 24 Juni 2019 pukul 10.00 wib bertempat di Pendapa Desa Ngestirejo, Pemerintah dan Kelembagaan Desa Ngestirejo melaksanakan Syawalan tahun 1440 H. Adapun susunan acara secara berturut-turut diawali dari pembukaan. Kemudian sambutan Kepala Desa dan Ketua BPD Ngestirejo. Dalam ... ..selengkapnya

  • Kudho Fandesti jadi Kontingen Tanjungsari

    22 Juni 2019 22:53:52 WIB mimin ngesti
    Kudho Fandesti jadi Kontingen Tanjungsari
    Ngestirejo(SIDA). Kirab budaya dalam rangka hari jadi Kabupaten Gunungkidul diselenggarakan Sabtu siang, 22 Juni 2019 dimulai pukul 14.00 wib bertempat di Wonosari. Menempuh jarak kurang lebih 2 km dengan rute perjalanan start dari Alun-alun Kabupaten Gunungkidul berjalan menuju timur ke arah Pasar ... ..selengkapnya

  • Halal Bihalal dengan Gubernur DIY

    20 Juni 2019 23:00:55 WIB mimin ngesti
    Halal Bihalal dengan Gubernur DIY
    Ngestirejo(SIDA). Kamis, 20 Juni 2019 bertempat di Pendapa Sewoko Projo, Kecamatan Wonosari dilaksanakan syawalan bertajuk Silaturahmi dan Halal Bihalal seluruh Instansi dan Lembaga di Kabupaten Gunungkidul dengan Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X beserta GKR Hemas. Adapun acara diawali denga... ..selengkapnya

  • Penerimaan Insentif Untuk Lembaga Desa Ngestirejo Semester I Tahun 2019

    19 Juni 2019 10:07:39 WIB mimin ngesti
    Penerimaan Insentif Untuk Lembaga Desa Ngestirejo Semester I Tahun 2019
    Ngestirejo(SIDA). Selasa, 18 Juni 2019 pukul 10.00 wib bertempat di Pendapa Desa Ngestirejo dilaksanakan pemberian Insentif yang bersumber dari Dana Desa dan ADD. Lembaga yang memperoleh Insentif dari Dana Desa diantaranya Pendidik PAUD sejumlah 6 orang, BOP TK dan PAUD 6 lembaga, PMT balita sebanya... ..selengkapnya

  • Sosialisasi BSPS Tahun 2019

    17 Juni 2019 20:35:22 WIB mimin ngesti
    Sosialisasi BSPS Tahun 2019
    Ngestirejo (SIDA). Sosialisasi Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya tahun 2019 dilaksanakan Senin, 17 Juni 2019 pukul 12.00 wib bertempat di Pendapa Desa Ngestirejo. Dalam acara tersebut dihadiri oleh Camat Kecamatan Tanjungsari yang diwakili oleh bapak Adib Fatoni, Kepala Desa Ngestirejo bapa... ..selengkapnya

  • Distribusi KIS PBI APBN Desa Ngestirejo

    17 Juni 2019 20:32:10 WIB mimin ngesti
    Distribusi KIS PBI APBN Desa Ngestirejo
    Ngestirejo(SIDA). Distribusi KIS PBI APBN tahap 1 Kabupaten Gunungkidul dilaksanakan hari ini Senin, 17 Juni 2019, pukul 09.00 wib bertempat di Pendapa Desa Ngestirejo. Perwakilan Pemerintah Kecamatan Tanjungsari, Bapak Jumali hadir dalam acara tersebut.  Pada tahap 1 ini Desa Ngestirejo mendap... ..selengkapnya

  • Ratusan Warga Menyerbu Mencugan

    16 Juni 2019 18:51:47 WIB mimin ngesti
    Ratusan Warga Menyerbu Mencugan
    Ngestirejo(SIDA). Minggu, 16 Juni 2019 pukul 05.00 wib, ratusan warga berduyun-duyun menuju Telaga Mencugan Padukuhan Mendang. Ratusan warga tersebut berasal dari Padukuhan Mendang dan sekitarnya. Mereka membawa berbagai alat seperti condet (jaring ikan dengan gagang bambu berbentuk segitiga) , tamp... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung