Penyaluran Bansos Beras CBP di Kalurahan Ngestirejo
Rintan A 27 Januari 2024 11:22:06 WIB
NGESTIREJO (SIDA Samekta). Penyaluran bantuan pangan CBP ( Cadangan Beras Pemerintah ) di Balai Kalurahan Ngestirejo diserahkan langsung kepada warga didampingi oleh masing-masing Dukuh dan Verifikator Desa pada hari Sabtu, 27 Januari 2024. Bantuan program cadangan pangan tersebut berupa beras 10 kg untuk masing-masing keluarga penerima manfaat (KPM).
Bantuan ini diberikan oleh Badan Pangan Nasional melalui Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Gunungkidul kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kalurahan Ngestirejo dimana data ini berasal dari DTKS Kemensos RI.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Aksi Donor Darah #11
- Tradisi Nyadran Pantai Krakal
- Monitoring dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Kalurahan
- NOBAR Laga Timnas Indonesia Vs Australia
- PENGUMUMAN LELANG PEMBANGUNAN PENDOPO KANDANG KUDA
- Pengisian SAQ e-Monev Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024
- Informasi Wabah Pandemi Corona di Kalurahan