Monitoring Pembangunan Talud dan Cor Rabat Jalan Menuju Makam Padukuhan Mrico
Ayub Wahyudi 26 Agustus 2023 21:37:44 WIB
Ngestirejo (SIDA Samekta). Kamis, 24 Agustus 2023. Ulu-ulu Ibu Sukrismiyati dan Carik Ngestirejo Ibu Purwanti melakukan monitoring pelaksanaan Cor rabat di Padukuhan Mrico di jalan masuk makam. Proses pembangun sudah sampai tahap pengecoran, sebelumya sudah dilaksanakan pembanguan talud. Pembangunan ini dilaksakan dari Dinas Perindustrian, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah dan Tenaga Kerja Kabupaten Gunungkidul. Semoga dengan terbangunya Talud dan Cor Rabat ini dapat mempermudah transportasi menuju makam. Diucapkan terima kasih kepada Dinas Perindustrian, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah dan Tenaga Kerja Kabupaten Gunungkidul atas bantuan berupa pembangunan Talud dan Cor Rabat menuju makam di Padukuhan Mrico. Semoga dengan terbangunya Talud dan Cor Rabat ini dapat bermanfaat bagi seluruh masyarakat, terutama warga masyarakat Padukuhan Mrico dan Jaten.
Dokumen Lampiran : Monitoring Pembangunan Talud dan Cor Rabat Jalan Menuju Makam Padukuhan Mrico
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Aksi Donor Darah #11
- Tradisi Nyadran Pantai Krakal
- Monitoring dan Evaluasi Reformasi Birokrasi Kalurahan
- NOBAR Laga Timnas Indonesia Vs Australia
- PENGUMUMAN LELANG PEMBANGUNAN PENDOPO KANDANG KUDA
- Pengisian SAQ e-Monev Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024
- Informasi Wabah Pandemi Corona di Kalurahan